Postingan

Masjid Al Bahmuda, Tetap Ramai Di Terakhir Ramadhan

Gambar
Jember. barathanews.com  Biasanya 10 hari terakhir banyak masjid yang sepi, ada yang hanya tinggal  1 shof atau 2 shof. Berbeda dengan Masjid  Al Bahmuda yang selalu penuh meski tidak seramai di awal  ramadhan.     "Diawal ramadhan, sampai tidak cukup sehingga banyak yang pulang.  Sekarang musim orang mudik tapi jamaahnya masih banyak." Terang  Fahad Abdullah  Takmir Masjid Bahmuda yang juga Wakil direktur CV Multi Bangunan Jember.              Masjid Al Bahmuda yang terletak di Kompleks CV. Multi Bangunan Jl. Sutoyo 133 Kebonsari Kecamatan Sumbersari ini  selalu dipenuhi jamaah Sholat Taraweh.  Menurut Fahad,  selain fasilitas Masjid  juga didukung oleh imam sholat.     "Jamaah senang mungkin karena  kita menyediakan ada 10 imam sholat yang tersertifikasi bacaan serta hafalan cukup mumpuni 30 juz dengan  bacaan berbagai  macam lagu yang bisa dinikmati o...

Kebun Silosanen Sumber Tengah Ajak Muspika Buka Bersama

Gambar
JEMBER. barathanews.com Dalam rangka mempererat  silaturahmi dan untuk meningkatkan kadar keimanan pada bulan Ramadhan yang penuh berkah, sudah menjadi tradisi PTPN 1 Regional 5  Kebun Silosanen Sumber Tengah mengadakan buka puasa bersama dengan mengundang Muspika  kecamatan Silo, tokoh masyarakat serta tokoh agama. Acara di mulai dengan memberikan santunan kepada anak yatim di sekitar wilayah kerja kebun Silosanen Sumber Tengah pada sore hari dengan mendengarkan tausiah yang bertema nilai-nilai yang terkandung dalam Puasa Ramadhan.  Dalam kesempatan itu Asdi Kenedy Purba  selaku manajer kebun Silosanen menyampaikan, "  Hari ini kami mengajak Muspika, tokoh masyarakat, tokoh agama ,warga sekitar dan seluruh karyawan kebun  berbuka puasa bersama untuk mempererat tali silaturahmi" tuturnya Kamis, 4/4/2024. " Di bulan suci ini kita berbagi berkah dengan memberikan santunan kepada anak yatim " tambahnya . Diharapkan kegiatan  silaturahmi  memilik...

Aksi Ramadhan, PMR MAN 2 Jember Bersih - Bersih Masjid Dan Berbagi

Gambar
JEMBER -  barathanews.com PMR WIRA MAN 2 (PALMANDA) Jember menggelar Aksi Giat Sosial (AGOS) di sekitar Jl. Manggar No.72, Darwo Barat, Gebang, Kec. Patrang, Kabupaten Jember Sabtu 30 Maret 2024.AGOS digelar untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kebersihan, serta memupuk semangat gotong royong dan kebersamaan dalam komunitas muslim. Kegiatan ini dipelopori oleh puluhan anggota PMR yang merupakan siswa - siswi MAN 2 Jember. Mereka memberi nama kegiatan tersebut (AGOS) Aksi giat sosial . Dengan tema Tema  "share in the month of Ramadan". Kegiatan AGOS dimulai dari pagi hingga menjelang berbuka. Diawali dengan briefing untuk membagi tugas dan kelompok.  Kelompok terbagi menjadi tiga yakni kelompok yang membersihkan kamar mandi laki-laki, kelompok yang membersihkan kamar mandi perempuan, dan yang satu lagi adalah kelompok yang menyiapkan bahan bahan takjil yang akan di bagikan. Total 1 masjid yang dibersihkan, dan 140 takjil dibagikan. Dan pada sore hari pada jam 16.00...

Komunitas Gowes Lapder Berbagi Takjil Di Lapangan Desa Tegalsari

Gambar
Jember. barathanews.com. Momen bulan Ramadhan yang penuh berkah dimanfaatkan komunitas sepeda Gowes lapangan desa Tegalsari  (Lapder) untuk berbagi. Komunitas sepeda gowes ini berbagi takjil kepada warga dan pengendara, Minggu (31/3/2024).  Pembagian takjil dilakukan di Lapangan Desa Tegalsari, Jalan Melinjo, Desa Tegalsari, Kecamatan Ambulu, Kabupaten Jember. Ada sebanyak 300 takjil berupa  minuman es buah yang dibagikan. Koordinator kegiatan paeran selaku owner Dua Jaya (54 tahun) mengatakan, kegiatan sosial berbagi di bulan Ramadhan ini merupakan salah bentuk kebersamaan anggota serta bentuk kepedulian kepada sesama juga wujud syukur di bulan suci Ramadhan" dan kali ini kita juga mengangkat tema berbagi tak pernah rugi" pungkasnya. "Kegiatan pembagian takjil dihadiri oleh anggota komunitas lapder dari hasil pendanaan alhamdulillah untuk bulan Ramadhan ini kita sudah melaksanakan yang kedua kalinya pertama tanggal 17 maret dan 31 maret 2024 . Pembagian takjil ini disam...

Bupati Jember Beri Motivasi Petugas dan Relawan Pendonor

Gambar
JEMBER  –   barathanews.com. Bupati Jember Haji Hendy Siswanto memberikan perhatian khusus kepada petugas dan relawan pendonor dalam kegiatan donor darah di masjid Sururul Kholidin Desa Tegal Rejo Kecamatan Mayang, Jumat, 29 Maret 2024. Orang nomor satu Jember itu secara khusus memberikan support dengan menyalami beberapa petugas dan relawan pendonor yang sedang antre. Bahkan, Haji Hendy Sempat foto bersama dengan petugas dan relawa pendonor di depan masjid.  “Selemat dan tetap semangat untuk kemanusiaan,” kata Haji Hendy Siswanto singkat kepada para petugas dan relawan pendonor.  Bupati Hendy begitu keluar dari masjid, selesai Sholat Tarawih Ramadan 1445 H langsung menghampiri lokasi kegiatan donor darah yang digelar tim MU UDD PMI Kabupoaten Jember yang berada di teras masjid Sururul Kholidin.  Setelah berbincang  dan berfoto bersama, Bupati Hendy melanjutkan perjalanan dengan didampingi Sekda Hadi Sasmito dan sejumlah pejabat lainnya. Sedangkan Cama...

Fatayat NU Kencong Timur Sumbang 55 Kantong Darah, Bagi Takjil hingga Khotmil Qur'an

Gambar
JEMBER  - barathanews.com. Pimpinan Ranting Fatayat NU Kencong Timur mengadakan tiga rangkaian kegiatan dalam meramaikan Ramadan 1445 H, Jum'at, 29 Maret 2024. Kegiatan ini juga untuk menyambut Harlah Fatayat NU yang ke- 74. Mereka mengadakan acara  bagi-bagi takjil dan donor darah dan dilanjutkan khotmil qur'an pada keesokan harinya bertempat di masjid Al-Falah Kencong Jember. Dalam kegiatan donor darah, Fatayat NU Kencong Timur menyumbangkan 55 kantong darah ke UDD PMI Kabupaten Jember.  Bagi bagi takjil dan khotmil qur'an ini merupakan kegiatan rutinan setahun sekali yang diadakan oleh Pimpinan Ranting Fatayat NU Kencong Timur. “Untuk kegiatan sosial donor darah rutin dilaksanakan setiap 3 bulan sekali. Donor darah kejasam dengan UDD PMI pada malam Ramadhan berhasil menghimpun 55 kantong darah,” kata Faizah Azizi Ketua Ranting Fatayat NU Kencong Timur.   Dia menuturkan, pimpinan Ranting Fatayat NU Kencong Timur membagikan 500 takjil kepada pengendara yang mel...

Manual Brew In Gebang Raya, Cetak Wirausaha Baru

Gambar
Nanang Suwono ( kiri ) Imam Sanusi ( kanan  Jember. barathanews.com.  Pelatihan barista kopi di Kantor Kelurahan Gebang Kecamatan Patrang memberikan peluang bagi para pemuda untuk membuka usaha baru di bidang kopi. Pelatihan dengan tema Manual Brew In Gebang Raya, berlangsung dari jam 15.00 Wib sampai buka puasa dan dilanjutkan hingga Malam hari , Jumat (29/3/2024). "Pelatihan barista ini sengaja di gelar agar para pemuda di Kelurahan Gebang punya keahlian dan setelah punya keahlian bisa menjadi wirausaha baru." Terang Nanang Suwono, S,Sos Lurah Gebang.                   Jember menurut Nanang, terkenal dengan kopi dan warga Gebang bisa membuka usaha khususnya kopi- kopi baru dengan genre kopi baru.     "Mudah-mudahan, mulai hari ini Gebang mempunyai Icon Gebang Ragam Budaya dan bisa meningkatkan sektor UMKM." Ujarnya.                          Pe...