Postingan

Menampilkan postingan dari Maret 8, 2023

Road Show Bapenda Jember, Sosialisasi J-MBAKO Dan Pembayaran PBB On Line 2023,

Gambar
         Jember. barathanews.com.   Sosialisasi Aplikasi JMBAKO dan tempat pembayaran PBB On  Line di Kecamatan  Patrang  merupakan program  dari Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Jember untuk memudahkan  masyarakat membayar pajak daerah, Rabu (8/3/2023). "Kegiatan  sosialisasi J-MBAKO termasuk PBB On The Spot,  yang bekerjasama dengan BRI dan  Bank Mandiri." Terang Hadi Sasmito, SH, Msi Kepala Bapenda Jember.                                  Kegiatan  ini, ujar Hadi lebih lanjut,  ada 4 titik. Hari ini ada di Patrang besok di kecamatan Balung.             "Jadi kita road show,  selain bersosialisasi juga mengingatkan kembali masyarakat bahwa Pemkab memberikan kemudahan cara bayar.  Jangan sampai orang itu mau bayar dia masih bingung bayarnya  dan juga menguran...

MAN 2 Jember Apel HUT PMR Dan BIMTEK Pembuatan Eco Enzyme

Gambar
  JEMBER - barathanews.com.  Ulang Taahun Palang Merah Remaja  (PMR) jatuh tepat pada Rabu, 1 Maret 2023. Para anggota PMR se - Indonesia memperingati secara serentak dan ber - euforia dihari itu. Namun, tidak semua wilayah dapat melaksanakan Euforia secara serentak dan bersama dalam satu event dengan atau antar unit PMR.  Beberapa wilayah seperti Kabupaten Jember tidak terdapat event yang digelar dalam satu wadah untuk giat bersama sebagai bentuk euforia Peringatan HUT PMR. Seperti  beberapa sekolah menggelar kegiatan sederhana di sekolah masing - masing sebagai bentuk peringatan. Salah satunya PMR MAN 2 Jember. Mereka menggelar Apel Peringatan HUT ke 73 PMR yang diikuti oleh 51 siswa MAN 2 Jember yang merupakan anggota PMR.  Meski diadakan dengan sederhana dan minimalis, mereka tetap mengupayakan adanya kegiatan untuk memperingati hal ini sebagai bentuk peringatan hari besar PMR dan juga sebagai bentuk penghargaan terhadap para relawan PMR yang telah bany...