Postingan

Menampilkan postingan dari November 10, 2023

Ketua PKB DPC Bondowoso Apresiasi Patroli Dialogis

Gambar
Bondowoso, barathanews.com.   Upaya menciptakan suasana kondusif, aman dan damai dalam momentum pesta demokrasi di Bondowoso terus dijaga. Salah satunya dengan patroli dialogis yang dilaksanakan Satgas Preventif kepada Penyelenggara Pemilu dalam rangka Operasi Mantap Brata semeru 2023-2024.  Kapolresta Bondowoso, AKBP Bimo Ariyanto S.H.,S.I.K mengatakan patroli tersebut bertujuan untuk mendinginkan suasana di tengah hangatnya aktifitas di tahun politik. "Kegiatan patroli ini dilaksanakan Satgas Preventif di depan kantor partai politik dan kantor penyelenggara pemilu untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas yang saat ini sudah memasuki tahapan pemilu 2024. Baik melalui patroli untuk memastikan tidak ada gangguan kamtibmas," kata AKBP Bimo Ariyanto S.H.,S.I.K. Ia menyampaikan, kegiatan tersebut merupakan upaya Polres Bondowoso untuk menjaga situasi Kamtibmas tetap aman, sejuk dan kondusif selama perhelatan Pemilu 2024. Bahkan, kegiatan patroli juga telah dilaksanakan se...

Nobar U- 17 Di Posko Prabowo Gibran Jember

Gambar
                    Jember.barathanews.com.   Nobar  sepak bola babak penyisihan piala dunia   U- 17  bareng  Ketua DPC.  Partai  Gerindra  Jember di gelar Relawan Prabowo-Gibran  di Posko pemenangan di jalan raya Gajahmada Kaliwates,  Jumat (10/11/2023) malam.                  "Nobar ini sesuai jadwal, ketika Timnas Garuda Asia bertanding." Terang  H. Achmad Halim, S,Sos Ketua DPC. Partai  Gerindra Jember.                            Menurut Halim, masyarakat umum bisa menonton disini. Nobar piala dunia U-17  sambil   ngopi bareng gratis, juga ada   door price yang diundi.                                 "Kita ingin mensupport Timnas Indonesia, Gar...

Stunting Di Bondowoso, Tertinggi Kedua Di Jatim

Gambar
Lora  Fadil : Masih Jauh Dari Prevelensi Nasional 14 Persen.                          Jember.  barathanews.com   Anggota Komisi VIII DPR RI, Lh. Achmad Fadil Muzakki Syah  melakukan kunjungan Supervisi ke Kecamatan  Taman krocok, Kabupaten Bondowoso, Kamis (9/11/2023).  Kegiatan Supervisi Pelaksanaan P2K2  Program Keluarga Harapan Bersama Kemensos RI ini berlangsung di Balai Kecamatan Tamankrocok Kabupaten Bondowoso  dalam rangka pengentasan kemiskinan dan penurunan stunting di wilayah tersebut.  Selain itu, anggota Komisi VIII DPR RI ini  hadir di Bondowoso untuk  melihat langsung kondisi riil di lapangan dan berupaya  dapat turut andil dalam mengatasi permasalahan yang ada. "Kami ke Bondowoso, berharap dapat melakukan pendekatan dari banyak sisi termasuk mitra kami." Terang Lora Fadil.  Pihaknya berharap, bisa ambil bagian dalam meningkatkan kesejahter...