Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus 19, 2024

HUT RI Ke 79, Kelurahan Kebonsari Gelar Lomba Tumpeng Antar RW

Gambar
Jember.  barathanews.com.  Lomba Tumpeng antar RW di gelar Kelurahan Kebonsari Kecamatan  Sumbersari,  Senin malam (19/8/2024).  Agenda rutin dalam rangka memperingati HUT RI  Ke 79 tahun 2024  ini  berlangsung meriah yang dihadiri  seluruh Ketua RW  dan RT, Sekretaris Kelurahan,  PKK , Babinsa,  Babinkamtibmas dan undangan  lainnya.         "Kegiatan ini  diikuti 40  RW yang ada di Kelurahan Kebonsari dan tiap RW membawa 10 tim guna kebersamaan setelah hasil lomba kita berbagi bersama dan silaturahmi, makan bareng di Pendopo Kelurahan Kebonsari" Terang  Herlan Hudayat,S,Sos Lurah  Kebonsari.    Menurut Herlan, pihaknya tiap tahun mengadakan acara seperti ini dan tahun ini masuk tahun 3,  selama masa menjabat.  "Kegiatan  memperingati  Hari Kemerdekaan RI  ini,  tujuannya untuk menyatukan warga Kelurahan Kebonsari,  RT, RW dan ibu- ib...