Postingan

GM.FKPPI Jember, Renungan Dan Diskusi Hari Lahirnya Pancasila.

Gambar
Jember.barathanews.com.      Memperingati Hari Pancasila, GM.FKPPI Jember bersama pengurus menggelar renungan dan doa yang dilanjutkan dengan diskusi refleksi Pancasila di masyarakat di Cafe Ramanda,  Jumat (31/5/2024) malam.  "Pengurus GM FKPPI dan Pengurus Ranting GM FKPPI memiliki kemampuan mengamalkan nilai-nilai luhur Pancasila dalam kehidupan keseharian." Terang Bambang Sugihono,Spd Ketua GM.FKPPI Jember.                                             Diakui pada era sekarang, tidak mudah untuk bisa mengamalkan Pancasila dalam kehidupan setiap hari. Seperti nilai mendahulukan kepentingan umum, bangsa dan negara diatas   kepentingan pribadi dan golongan. Godaan untuk mendahulukan kepentingan pribadi dan golongan sangat besar, apalagi nilai rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara. Sangatlah besar godaannya.  "Namun GM FKPPI t...

Satgas Yonif 509 Kostrad, Borong Lagi Dagangan Mama Papua Intan Jaya

Gambar
Intan Jaya -  barathanews.com.                Personel Satgas Yonif 509 Kostrad kembali memborong hasil tani mama Papua di Intan Jaya yang dijual di sekitar TK (titik kumpul) Titigi.  Jumat (31/05/2024). Komunikasi sosial dengan masyarakat terus dijalin. Setelah beberapa bulan TK Titigi baru bisa berkomunikasi langsung dengan masyarakat.  Kali ini TK Titigi kembali menyapa dan berkomunikasi dengan masyarakat dan lansung memborong habis lapak dagangan mama Papua yang jualan di sekitar TK Titigi. Sementara itu, masyarakat merespon baik kegiatan memborong hasil tani ini. Hal ini merupakan bagian yang diinginkan dari Satgas Yonif 509 Kostrad. Bisa membantu perekonomian masyarakat dan juga bisa berkomunikasi baik dengan masyarakat,ijar Lettu Ckm Hadi. Semoga kegiatan ini dapat berlanjut di TK Titigi. Karena dengan aksi aksi OPM yang cukup heroik sehingga masyarakat takut untuk keluar atau bersilaturahim lansung dengan aparat TNI,tutupnya...

HUT Ke 74 , IGTKI Jember Gelar Kreatifitas Dan Unjuk Karya 2024

Gambar
Jember. barathanews.com.        HUT IGTKI ( Ikatan Guru TK Indonesia) Ke 74 dan Hari Anak Nasional ( HAN) 2024 di gelar dalam satu rangkaian. Acara ini digelar IGTKI Kabupaten Jember dengan beberapa rangkaian kegiatan.         "Rangkaian kegiatan diawali pada 27 Mei kemarin yaitu festival geometri. Alhamdulillah, bisa diikuti kurang lebih 30 ribu anak dan orang tua Sekabupaten Jember yang di buka oleh Bunda PAUD Kabupaten Jember. " Terang Endang Suprihatin, SPd,MPd Ketua IGTKI Kabupaten Jember, Kamis (30/5/2024).  Kegiatan ini, ujar Endang, melibatkan seluruh murid TK dan guru yang dipusatkan di Ambulu.  Ada  31 Kecamatan yang mengikuti secara zoom.   "Kegiatan yang sama juga dilakukan di beberapa titik, yang semuanya tersentral di Ambulu. " Ujarnya.       Untuk tanggal 29 dan 30 Mei, pihaknya sengaja menggelar giat untuk gurunya.  "Giat untuk guru dengan lomba menyanyi, ada 3 kategori. Ke...

Lurah Tegal Besar, Optimis Dalam Penilaian Desa/ Kelurahan Berseri Tingkat Jatim.

Gambar
Jember. barathanews.com.                            K elurahan Tegal Besar Kecamatan Kaliwates mengikuti  lomba Desa/ Kelurahan Berseri 2024 Tingkat  Jawa Timur yang di selenggarakan oleh DLH (Dinas Lingkungan  Hidup) Provinsi Jatim. Dari 30 Desa/ Kelurahan yang di seleksi DLH Kabupaten Jember,  Kelurahan Tegal Besar dinilai layak untuk mewakili Kabupaten Jember dalam Penilaian Desa/ Kelurahan Berseri Tingkat Jawa Timur 2024.                "Tahun 2024 ini, kami mengajukan Kelurahan Tegal Besar untuk menjadi wakilnya Jember. Kami menilai, Kelurahan Tegal Besar  layak walaupun ini baru pertama kalinya." Terang drh. Sugiharto, Msi Kepala  DLH  Kabupaten Jember.                                                   Menurut ...

Satgas Yonif 509 Kostrad, Borong Habis Jualan Mama Papua

Gambar
Intan Jaya - Papua barathanews.com Dalam rangka membantu perekonomian warga khususnya mama Papua, Satgas Yonif 509 Kostrad ROSITA (Memborong Hasil Tani) mama Papua di Kabupaten Intan Jaya. Kamis (30/05/2024). Bahwa perlu diketahui mayoritas masyarakat Papua di Kabupaten Intan Jaya terutama mama Papua dengan berjalan kaki menuju pasar menjual hasil kebun yang mereka dapatkan di ladang tempat mereka bercocok tanam. Kegiatan mama Papua dimana sering melintas di TK (titik kumpul) Mamba, Satgas Yonif 509 Kostrad dan semua anggota tahu dengan mama Papua yang berjalan untuk menjual jualannya. Dalam keterangannya, Dan TK Letda Inf Cakra menyampaikan dirinya setiap hari melihat mama Papua tersebut berjalan kaki membawa hasil kebunnya untuk jualan di pasar. “Salah satu anggota TK Mamba melihat mama Papua yang sedang melintas dengan banyak bawaan hasil kebunnya berinisiatif lansung memanggil sekaligus membeli apa yang dibawa oleh mama,” jelas Dan TK “Setelah saling sapa, Satgas Yonif 509 Kostrad ...

Bimtek Pemasaran Pariwisata Jember, Harus Unik Dan Eksklusif

Gambar
Jember.  barathanews.com.        Anggota Komisi X DPR-RI, H. Mohammad Nur Purnomosidi atau lebih akrab dipanggil panggil Bang Pur bekerjasama dengan Kemenparekraf menggelar Bimtek Strategi Komunikasi Pengembangan Pemasaran Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Melalui Media Digital yang diikuti pegiat wisata Kabupaten Jember di Hotel Royal, Rabu (29/5/2024).     Acara ini dibuka Bambang Rudianto, S,Sos,MSi Kepala Disparbud Kabupaten Jember mewakili Bupati Jember dengan narasumber Dr. Mohammad Sulhan tentang Strategi Komunikasi, Pemasaran Pariwisata bagi semua stakeholders, semua harus terlibat dalam personil branding untuk menyuarakan pariwisata di Jember.                   "Pemerintah Daerah harus mulai mengajak seluruh stakeholder pariwisata yang ada di sini untuk berubah, pariwisata bukan tanggung jawab Pemda saja tapi seluruh komunitas yang ada di Jember." Ujar Bang Pur.      ...

Satgas Yonif 509 Kostrad, Rutin Patroli dan Sapa Masyarakat

Gambar
Intan Jaya - Papua barathanews.com  Dalam upaya menjaga keamanan dan meningkatkan hubungan baik dengan masyarakat, Satuan Tugas (Satgas) Yonif 509 Kostrad melaksanakan patroli rutin di sekitar pasar pagi.                              Kegiatan patroli ini tidak hanya bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan, tetapi juga untuk menyapa dan berinteraksi dengan masyarakat setempat. (Rabu, 29/05/2024) Dantim Tk Holomama Letda Inf Satrio, menyatakan bahwa patroli ini merupakan bagian dari strategi pendekatan secara humanis yang diusung oleh Satgas. "Kami ingin memastikan bahwa masyarakat merasa aman dan terlindungi, sekaligus membangun hubungan yang lebih erat dengan mereka melalui interaksi langsung," ujar Dantim. Selama patroli, Satgas Yonif 509 Kostrad berkeliling kampung dan menyempatkan diri untuk bertegur sapa dengan warga. Mereka mendengarkan keluhan, kebutuhan, serta aspirasi masyarakat. Dalam beberapa k...