Bupati Jember Beri Bantuan Matras Untuk PSHT Jember


Jember.  Bantuan berupa matras    untuk  pencak Silat PSHT di berikan Bupati Jember untuk   sebanyak 31 Kecamatan dan  satu untuk cabang  Kabupaten  , senin (30/12/2019). Masing-masing Ranting, sebanyak 31 Kecamatan dan 1 Cabang mendapatkan Matras 100 M2.  “ Di Jember, Pencak Silat PSHT merupakan Pencak silat terbesar, kita mengajukan proposal pada Bupati dan Alhamdulillah hari ini kita di berikan. Totalnya kita ada 31 Kecamatan, bantuan berupa matras .” Terang H. Jono Wasinudin, S.Kep. Msi, Ketua Cabang  PSHT Jember.

Menurut Jono, Pencak Silat PSHT tujuannya dari awalnya bukan prestasi tapi persaudaraan , menanamkan persaudaraan pada masyarakat. Prestasi belum di garap tapi sejak tahun mulai di garap secara intern, “Dengan adanya matras ini nanti , prestasi bisa meningkat , sementara bicara prestasi memang belum tapi berupaya dengan menggaet yang muda, ada pelatih dari tingkat SD,SMP , kita mengemas untuk tim-timnya. Insy Allha di 2020 kita bisa actin utnuk prestasi,”Papar Jono.
Terkait anggota, masih kata Jono, sekarang anggotanya  sudah mencapai 11 ribu lebih. Hari ini, siswa yang masuk sudah 4.500 siswa. Pelatih yang diterjunkan sekitar 270 orang di SD dan SMP.  “harapannya,  dengan dipancing matras, Insya Allah nanti  prestasi juga akan semakin meningkat , harapannya dolor-dolor  yang ada di ranting bisa menggunakan matras sebaik mungkin , akhirnya nanti aka muncul juara-juara di PSHT.” Pungkas Jono.(her)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Disnaker Jember Gelar Bimtek Verifikasi Dan Validasi Data Pekerja Rentan/ Buruh Petani Tembakau, Akan Diajukan Untuk Menerima Iuran BPJS Ketenagakerjaan

Pansus LKPJ DPRD, Kadin Jember Usulkan Kawasan Khusus Ekonomi Dan Aplikasi Cinta UMKM

Bulog Jember, Serap Gabah Petani Perhari Mencapai 2 Ribu Ton